Cara Mengatasi Masalah Wifi Limited di Windows 10 Terbaru

Saat menggunakan windows 10 terkadang kita mengalami yang namanya masalah wifi limited windows 10, nah… untuk kalian yang sedang mengalami wifi limited windows 10 dan sudah mencoba untuk merubah settingan DNS namun belum bisa juga, ikuti langkah-langkah berikut ini. Cara ini hanya dapat digunakan pada WLAN Card Atheros & Qualcomm. Untuk driver pendukung bisa menggunakan driver pada link berikut ini : Klik Di sini


Berikut ini langkah-langkah cara mengatasi wifi limited windows 10

1. Masuk ke divice manager kemudian lakukan update driver WLAN
Cara Mengatasi Wifi Limited di Windows 10
Cara Mengatasi Wifi Limited di Windows 10

2. Kemudian pilih browse computer for driver software dan pilih file driver yang telah disediakan di atas.
Cara Mengatasi Wifi Limited di Windows 10

Cara Mengatasi Wifi Limited di Windows 10

Cara Mengatasi Wifi Limited di Windows 10

Cara Mengatasi Wifi Limited di Windows 10

3. Kemudian cobalah satu-persatu file driver yang ada
Cara Mengatasi Wifi Limited di Windows 10


Apabila menggunakan wlan card selain Atheros dan Qualcomm ikutilah langkah berikut :

1. Disconnect dahulu koneksi yang limited lalu off on kan wifi lalu coba konek kembali

2. bila belum bisa juga off on kan wi-fi lalu masuk ke setting pilih network & internet, pada bagian wifi pilih manage my wi-fi lalu klik koneksi yang limited dan pilih forget

3. jika beberapa cara diatas tidak berhasil cobalah untuk menghapus semua riwayat edge / browser yang anda pakai sampai tuntas melalui menu history, lalu coba lagi cara nomor 2

4. jika tetap limited periksalah pada bagian device manager anda, apakah masih ada tanda seru pada list driver dan pastikan wlan card driver sudah terinstal / replace saja driver yang sudah ada dengan driver yang support win 8.1. Jangan lupa juga untuk menyesuaikan dengan bit windows anda. Apabila driver tersebut telah support windows 10 coba saja install driver tersebut.


Semoga artikel tentang cara mengatasi masalah wifi limited di windows 10 ini bermanfaat.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Cara Mengatasi Masalah Wifi Limited di Windows 10 Terbaru"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel